DPRD KABUPATEN POHUWATO PELAJARI INOVASI DAERAH DI KOTA BEKASI

- Jurnalis

Selasa, 21 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto:Panitia khusus (Pansus) 3 DPRD Kab. Pohuwato Prov. Gorontalo Melakukan Kunjungan Kerja ke Bappelitbangda Kota Bekasi

 

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kota Bekasi-passNEWS.ID – Panitia khusus (Pansus) 3 DPRD Kab. Pohuwato Prov. Gorontalo melakukan kunjungan kerja ke Bappelitbangda Kota Bekasi terkait rancangan peraturan daerah (Raperda) tentang Inovasi Daerah di Kota Bekasi.

Pimpinan rombongan selaku Ketua Pansus 3, Wawan Hatama menjelaskan pada sambutan tujuan kedatangannya.

” Kedatangan kami sebagai Pansus DPRD Kab. Pohuwato ingin mendapatkan penjelasan terkait Raperda Inovasi Darah yang masih dalam proses pembahasan dan saat ini kami coba melakukan Studi komperatif ke daerah yang memiliki banyak prestasi inovasi seperti Kota Bekasi ”

Beliau pun menjelaskan bahwa pihaknya mengharapkan seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) untuk berkompetisi dalam menghasilkan inovasi. Kami menilai masih banyak kendala ditemui di lapangan. Sehingga dalam proses pembahasan ini membutuhkan masukan dari daerah lain.

Baca Juga :  Ringankan Beban Korban Kebakaran Plumpang, Ketua FWJ.I Korwil Jakut Sumbang 250 Nasi Box

” Kedatangan kami ingin mendengar dari Kota Bekasi semoga nanti kekurangan Raperda kami bisa diperbaiki sebelum disempurnakan nanti ” Jelasnya.

Selanjutnya bergantian memberikan sambutan Kabid. Penelitian dan Pengembangan Bappelitbangda, Robbie Arfiansyah Putra didampingi para staf dan jajarannya.

“Berkaitan dengan tujuan tentang inovasi daerah di Kota Bekasi, bahwa Perda belum ada tentang inovasi daerah, namun pimpinan kami selalu mengingatkan pentingnya inovasi dalam pelayanan publik, pemerintah dan sebagainya ”

Beberapa kegiatan yang telah dibuat oleh pimpinan kami adanya mall pelayanan publik dan gerai pelayanan publik yang memudahkan masyarakat tidah perlu jauh datang ke Dinas apabila membutuhkan pelayanan.

Baca Juga :  PLT WALI KOTA BEKASI TAKJUB BUDIDAYA MAGOT BERSIH DAN TIDAK BAU

Beliau menceritakan bahwa dalam membuat inovasi daerah yang paling penting adalah komitmen bersama dalam membangun sistem kebudayaan, aparatur dan masyarakat yang sinergis.

” Yang pertama adanya komitmen bersama dan juga ketegasan dari pimpinan untuk menjalin kerja sama dengan OPD dalam hal membuka pikiran terkait inovasi. Pimpinan kami juga membuat gerakan inovasi setiap OPD dengan mewajibkan minimal lahirnya 1 inovasi tiap tahunnya ”

Pemerintah Kota Bekasi Tahun 2022 kemarin telah mendapatkan penghargaan peringkat 4 nasional Kota ter inovasi se- indonesia oleh Kemendagri.

Acara dilanjutkan dengan dialog interaktif, foto bersama antara Pemerintah Kota Bekasi dengan DPRD Kabupaten Pohuwato. (humas)

Berita Terkait

Tim Kuasa Hukum Paslon Walikota Bekasi & Wakil Walikota Bekasi, Heri-Sholihin Soroti Kampanye Hitam
Relawan Pro Ridho Gelar Turnamen Mobile Legends, Jadi Ajang Dukungan Memajukan e-Sport di Indonesia
Relawan Pro Ridho Dukung Tri Adhianto dan Harris Bobihoe sebagai Calon Walikota Bekasi: Mewujudkan Kota Bekasi Keren, Nyaman Kotanya, Sejahtera Warganya
Tri Adhianto Dipuji Ketua Umum PGPI Atas Kerukunan Umat Beragama di Kota Bekasi
Orasi Kebangsaan Calon Walikota Bekasi Tri Adhianto
Pemkot Bekasi Tindaklanjuti Aduan Masyarakat Terkait Dugaan Intoleransi
Parsadaan Pomparan Raja Simangunsong Anak Dohot Boruna (PPRSAB) Wilayah Jabodetabek Gelar Diskusi Budaya Batak
Pemilihan Pengurus Punguan Pomparan Tuan Sihuring Simanjuntak Se-Jabodetabek Periode 2024-2027, Merajut Silahturahmi & Melestarikan Adat Batak
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 19 November 2024 - 21:26 WIB

Tim Kuasa Hukum Paslon Walikota Bekasi & Wakil Walikota Bekasi, Heri-Sholihin Soroti Kampanye Hitam

Minggu, 3 November 2024 - 18:47 WIB

Relawan Pro Ridho Gelar Turnamen Mobile Legends, Jadi Ajang Dukungan Memajukan e-Sport di Indonesia

Kamis, 17 Oktober 2024 - 12:11 WIB

Relawan Pro Ridho Dukung Tri Adhianto dan Harris Bobihoe sebagai Calon Walikota Bekasi: Mewujudkan Kota Bekasi Keren, Nyaman Kotanya, Sejahtera Warganya

Minggu, 6 Oktober 2024 - 21:00 WIB

Tri Adhianto Dipuji Ketua Umum PGPI Atas Kerukunan Umat Beragama di Kota Bekasi

Sabtu, 28 September 2024 - 17:24 WIB

Orasi Kebangsaan Calon Walikota Bekasi Tri Adhianto

Senin, 16 September 2024 - 19:54 WIB

Parsadaan Pomparan Raja Simangunsong Anak Dohot Boruna (PPRSAB) Wilayah Jabodetabek Gelar Diskusi Budaya Batak

Sabtu, 14 September 2024 - 16:12 WIB

Pemilihan Pengurus Punguan Pomparan Tuan Sihuring Simanjuntak Se-Jabodetabek Periode 2024-2027, Merajut Silahturahmi & Melestarikan Adat Batak

Jumat, 6 September 2024 - 18:30 WIB

SD Qur’an & Teknologi Al Ma’wa Gelar Perkemahan Jumat Sabtu (Perjusa Siaga) di Camping Ground Cipeucang

Berita Terbaru

Berita

Orasi Kebangsaan Calon Walikota Bekasi Tri Adhianto

Sabtu, 28 Sep 2024 - 17:24 WIB