Sambangi Warga, Kompol Jupriono Ajak Jaga Kamtibmas

- Jurnalis

Rabu, 1 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kota Bekasi-passNEWS.ID- Dalam rangka meningkatkan kinerja dan menuju Polri yang Presisi,Kapolsek Bekasi Selatan Kompol Jupriono SH, MM, terus aktif melaksanakan sambang / patroli dialogis guna menghadirkan Polri di tengah-tengah masyarakat.

Seperti yang dilakukan Kapolsek Bekasi Selatan Kompol Jupriono SH, MM, melakukan kegiatan sambang dan dialogis dengan warga, bertempat di Masjid Raudhatul Jannah, RW 01 kelurahan Jakasetia, Kecamatan Bekasi Selatan, Kota Bekasi, Jawa Barat, Selasa (28/02/2023) malam.

Tampak hadir, Kapolsek Bekasi Selatan Kompol Jupriono SH, SM, Ketua PAC LDII Jakasetia Jadmiko, Babinsa Pelda Santoso, Ketua RW 01 Kelurahan Jakasetia Agus Subekti, Ketua RT 01-08, para tokoh Agama, Karang Taruna, Kader Posyandu, dan warga sekitar.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolsek Bekasi Selatan Kompol Jupriono, mengatakan patroli dialogis maupun sambang ini dilakukan untuk menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada masyarakat maupun Masyarakat, serta untuk menjalin hubungan tali silaturahmi dan komunikasi yang baik.

Baca Juga :  Rudi Tambunan:Negara Harus Hadir di Tengah-Tengah Masyarakat

“Kegiatan sambang ini merupakan kegiatan rutin Polsek, tujuannya untuk menyampaikan pesan Kamtibmas kepada masyarakat untuk bersama-sama menjaga kamtibmas dilingkungan, terlebih lagi sebagai kapolsek yang baru ditempatkan menggantikan Kapolsek sebelumnya Bapak Kompol Budiono, jadi kunjungan ini sebagai bentuk silaturahmi dan supaya saling mengenal. ” ungkap Kapolsek.

Bahwa kunjungan sambang dilaksanakan sebagai sarana silaturahmi dan memantau warga, juga di imbangi dengan penyampaian himbauan kamtibmas kepada masyarakat agar tercipta situasi kamtibmas yang aman dan nyaman.

Untuk itu, masyarakat diingatkan jika menemui hal-hal yang mencurigakan silahkan hubungi Polisi terdekat agar segera ditindaklanjuti.

Baca Juga :  Punguan Pomparan Tuan Sihuring Simanjuntak se-Jabodetabek Menyelenggarakan Pelatihan Parsinabung Dan Protokol

“Dalam setiap pesan kamtibmas, kami selalu ingatkan masyarakat agar tidak melakukan kegiatan yang mengganggu kenyamanan masyarakat lainnya serta agar selalu menjaga Kamtibmas di Polsek Bekasi Selatan,” Himbau Kapolsek.

Sementara itu Jadmiko Ketua Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Pimpinan Anak Cabang (PAC) Jakasetia, menyampaikan bahwa kunjungan Kapolsek Bekasi Selatan Kompol Jupriono ke RW 01 Jakasetia merupakan bentuk kepedulian dan dukungan Kapolsek dalam menjalin hubungan baik serta sharing informasi dengan masyarakat di wilayah hukumnya.

“Alhamdulilah kunjungan Kapolsek berlangsung lancar, kunjungan ini secara luas memperkuat persatuan dan kesatuan NKRI, serta meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat serta kepercayaan masyarakat bahwa Polri ada di tengah masyarakat.” tutup Jadmiko.(Agus W)

Berita Terkait

Tim Kuasa Hukum Paslon Walikota Bekasi & Wakil Walikota Bekasi, Heri-Sholihin Soroti Kampanye Hitam
Relawan Pro Ridho Gelar Turnamen Mobile Legends, Jadi Ajang Dukungan Memajukan e-Sport di Indonesia
Relawan Pro Ridho Dukung Tri Adhianto dan Harris Bobihoe sebagai Calon Walikota Bekasi: Mewujudkan Kota Bekasi Keren, Nyaman Kotanya, Sejahtera Warganya
Tri Adhianto Dipuji Ketua Umum PGPI Atas Kerukunan Umat Beragama di Kota Bekasi
Orasi Kebangsaan Calon Walikota Bekasi Tri Adhianto
Pemkot Bekasi Tindaklanjuti Aduan Masyarakat Terkait Dugaan Intoleransi
Parsadaan Pomparan Raja Simangunsong Anak Dohot Boruna (PPRSAB) Wilayah Jabodetabek Gelar Diskusi Budaya Batak
Pemilihan Pengurus Punguan Pomparan Tuan Sihuring Simanjuntak Se-Jabodetabek Periode 2024-2027, Merajut Silahturahmi & Melestarikan Adat Batak
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 19 November 2024 - 21:26 WIB

Tim Kuasa Hukum Paslon Walikota Bekasi & Wakil Walikota Bekasi, Heri-Sholihin Soroti Kampanye Hitam

Minggu, 3 November 2024 - 18:47 WIB

Relawan Pro Ridho Gelar Turnamen Mobile Legends, Jadi Ajang Dukungan Memajukan e-Sport di Indonesia

Kamis, 17 Oktober 2024 - 12:11 WIB

Relawan Pro Ridho Dukung Tri Adhianto dan Harris Bobihoe sebagai Calon Walikota Bekasi: Mewujudkan Kota Bekasi Keren, Nyaman Kotanya, Sejahtera Warganya

Minggu, 6 Oktober 2024 - 21:00 WIB

Tri Adhianto Dipuji Ketua Umum PGPI Atas Kerukunan Umat Beragama di Kota Bekasi

Sabtu, 28 September 2024 - 17:24 WIB

Orasi Kebangsaan Calon Walikota Bekasi Tri Adhianto

Senin, 16 September 2024 - 19:54 WIB

Parsadaan Pomparan Raja Simangunsong Anak Dohot Boruna (PPRSAB) Wilayah Jabodetabek Gelar Diskusi Budaya Batak

Sabtu, 14 September 2024 - 16:12 WIB

Pemilihan Pengurus Punguan Pomparan Tuan Sihuring Simanjuntak Se-Jabodetabek Periode 2024-2027, Merajut Silahturahmi & Melestarikan Adat Batak

Jumat, 6 September 2024 - 18:30 WIB

SD Qur’an & Teknologi Al Ma’wa Gelar Perkemahan Jumat Sabtu (Perjusa Siaga) di Camping Ground Cipeucang

Berita Terbaru

Berita

Orasi Kebangsaan Calon Walikota Bekasi Tri Adhianto

Sabtu, 28 Sep 2024 - 17:24 WIB