Bekasi Junction Wedding Expo 2023 Tampilkan Puluhan Vendor Pernikahan Terbaik

- Jurnalis

Jumat, 24 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KOTA BEKASI-passNEWS ID- Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Bekasi yang bekerja sama dengan Bekasi Junction menggelar event secara besar besaran untuk Wedding Expo tahun 2023 dengan menampilkan para vendor pernikahan terbaik di Kota Bekasi. Acara yang digelar pada tanggal 25 – 26 Februari pada pekan ini untuk mengajak para warga Kota Bekasi yang ingin melangsungkan pernikahan pada waktu dekat ini.

Acara yang dilangsungkan secara gratis ini berada di Mall Bekasi Junction dengan kolaborasi dengan Jawara (Jaringan Wanita Nusantara) dengan mengajak para vendor pernikahan terbaik.

Baca Juga :  Plt Ketua TP PKK Kota Bekasi Penuhi Undangan TP PKK Kapuas Dan Pulang Pisau, Soal Percepatan Penurunan Angka Stunting

Hal ini dinyatakan oleh Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Bekasi, Abi Hurairah bahwa event ini sudah masuk dalam kalender event Disparbud dan akan terlaksana secara meriah. Event ini pun akan terselenggara dengan kemeriahan sejumlah doorprise yang unik berupa alat rumah tangga elektronik seperti TV dan beberapa handphone.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ayo warga masyarakat Kota Bekasi untuk ikuti event terbaik ini, khususnya bagi yang mau melaksanakan pernikahan pada tahun ini, semua bisa menjadi referensi dalam pernikahannya karena kerjasama terbaik antara vendor pernikahan yang akan digelar.” Kata Abi Hurairah.

Baca Juga :  Punguan Pomparan Tuan Sihuring Simanjuntak se-Jabodetabek Menyelenggarakan Pelatihan Parsinabung Dan Protokol

Dijelaskan kembali oleh Kadisparbud Kota Bekasi bahwa pelaksanaan event ini merupakan salah satu upaya promosi ekonomi kreatif di Kota Bekasi dan menjadi salah satu rangkaian dalam menjelang HUT Kota Bekasi ke 26 tahun.(JRB)

Berita Terkait

Mantapkan Hati Berkarir di Jakarta, Penyanyi Asal IKN “Daniel Setiawan” Aktif Sambangi Podcast dan Pelayanan Gereja
Wali Kota Bekasi Tri Adhianto Kunjungi Satpam Korban Penganiayaan di RS Mitra Keluarga Bekasi Barat
Aksi Berbagi Takjil FKUB Kabupaten Bekasi dan Majelis Lintas Agama: Keberagaman yang Menguatkan
Pelantikan Pengurus Punguan Tuan Sihuring Simanjuntak se-Jabodetabek: Menguatkan Peran Pengurus dalam Menjalankan Adat dan Tradisi
Pendapat Pro-Kontra Perubahan UU TNI, Begini Penjelasan Dirjen PDK Kementerian HAM
Monitoring K3, Wali Kota Bekasi Bagikan Alat Kebersihan di Kelurahan Jatirasa
Resmikan Groundbreaking Gedung Sekolah, Wawali Harris Bobihoe : Tonggak Baru Ciptakan Generasi Emas Masa Depan
Masjid Ar-Rosyadah Jadi Titik Tarawih Keliling di Kelurahan Jatirasa Kecamatan Jatiasih
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 23:17 WIB

Mantapkan Hati Berkarir di Jakarta, Penyanyi Asal IKN “Daniel Setiawan” Aktif Sambangi Podcast dan Pelayanan Gereja

Selasa, 8 April 2025 - 21:18 WIB

Wali Kota Bekasi Tri Adhianto Kunjungi Satpam Korban Penganiayaan di RS Mitra Keluarga Bekasi Barat

Selasa, 25 Maret 2025 - 23:34 WIB

Aksi Berbagi Takjil FKUB Kabupaten Bekasi dan Majelis Lintas Agama: Keberagaman yang Menguatkan

Minggu, 23 Maret 2025 - 23:34 WIB

Pelantikan Pengurus Punguan Tuan Sihuring Simanjuntak se-Jabodetabek: Menguatkan Peran Pengurus dalam Menjalankan Adat dan Tradisi

Kamis, 20 Maret 2025 - 16:55 WIB

Pendapat Pro-Kontra Perubahan UU TNI, Begini Penjelasan Dirjen PDK Kementerian HAM

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:33 WIB

Resmikan Groundbreaking Gedung Sekolah, Wawali Harris Bobihoe : Tonggak Baru Ciptakan Generasi Emas Masa Depan

Jumat, 14 Maret 2025 - 23:30 WIB

Masjid Ar-Rosyadah Jadi Titik Tarawih Keliling di Kelurahan Jatirasa Kecamatan Jatiasih

Jumat, 14 Maret 2025 - 20:13 WIB

Jembatan Sementara Kemang Pratama Kembali Di Buka

Berita Terbaru